Download Aplikasi Dapodik 2018b+ Prefil SD,SMP,SMA,SMK,SLB
Yth. Bapak/Ibu,
- Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota
- Kepala Sekolah SD, SMP, SMA, SMK dan SLB
- Operator Dapodik
Assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Hari dimulainya
proses pembelajaran di tahun pelajaran baru. Pergantian tahun pelajaran
adalah momen besar bagi sekolah dimana sekolah telah meluluskan dan
mengantarkan anak didiknya untuk menempuh pendidikan di jenjang
berikutnya, juga telah melakukan proses kenaikan tingkat pada
siswa-siswanya dan telah juga membuka proses penerimaan siswa baru.
Sebuah pekerjaan besar yang akan terus berulang setiap tahunnya.
Semua proses periodikal yang
dilaksanakan tersebut juga harus diikuti dengan melakukan proses dan
pemutakhiran data pada sistem pendataan Dapodik, oleh karenanya
pergantian tahun ajaran baru juga merupakan momen penting bagi pendataan
Dapodik. Diawal tahun ajaran Operator Dapodik akan melakukan proses
kelulusan, proses kenaikan kelas, memasukkan data siswa baru dan
melakukan pemutakhiran terhadap seluruh data-data periodik.
Memasuki Tahun Pelajaran Baru ini Aplikasi Dapodik juga akan memasuki era baru, dimana akan dirilis
Aplikasi Dapodik. Aplikasi Dapodik adalah pengembangan dan
penggabungan dari Aplikasi Dapodik SD/SMP/SLB dan Aplikasi Dapodik
SMA/SMK, jadi Aplikasi Dapodik dapat digunakan untuk sekolah
jenjang SD, SMP, SLB, SMA dan SMK. Secara teknis Aplikasi Dapodik juga mendapatkan pengembangan dan perubahan yang cukup banyak, baik dari
sisi tampilan, pengembangan prosedur Registrasi maupun penambahan fitur
dan atribut-atribut data baru lainnya.
Guna mendukung kesuksesan dan kelancaran
sekolah dalam melakukan pemutakhiran data menggunakan Aplikasi Dapodik ini, maka perlu dilakukan beberapa persiapan dan pemahaman agar
proses update versi aplikasi maupun proses pemutakhiran data berjalan
lancar. Berikut adalah beberapa persiapan yang perlu dilakukan oleh
sekolah:
Aplikasi Dapodik SD,SMP,SMA,SMK,SLB, Formulir dan Panduan Aplikasi
Sebagaimana diketahui bahwa pendataan
Dapodik telah terintegrasi dengan berbagai system lain untuk melayani
kebutuhan data transaksional di Lingkungan Kemendikbud. Maka aplikasi
Dapodik harus senantiasa di update dan up grade dari sisi fitur dan
teknologinya untuk memenuhi berbagai tuntutan tersebut. Maka dari itu
dari sisi teknis kompleksitas Aplikasi Dapodik terus mengalami
peningkatan, dimana hal ini menuntut spesifikasi teknis dari komputer
yang cukup baik agar Aplikasi Dapodik dapat berjalan dengan optimal.
Berikut adalah spesifikasi teknis yang disarankan:
A. Spesifikasi perangkat keras yang diperlukan adalah:
- Processor minimal Pentium Core Duo
- Memory minimal 2 GigaByte
- Storage tersisa minimal 400 MegaByte
- CD/DVD drive jika instalasi melalui media CD/DVD
- Windows 7 32 & 64 Bit
- Windows 8 32 & 64 Bit
- Windows 8.1 32 & 64 Bit
- Windows 10 32 & 64 Bit
- Layar Monitor dengan resolusi minimal 1024 x 768
- Mozilla Firefox
- Google Chrome
- Opera
- Comodo
- UC Browser
2. Persiapan SDM, Kode Registrasi dan Akun Aplikasi Dapodik
Peran Operator Dapodik sangatlah penting
sebagai pelaku utama operasional Aplikasi Dapodik. Bagi sekolah yang
pada tahun pelajaran baru ini juga memiliki/menunjuk Operator Dapodik
yang baru maka Kepala Sekolah diharapkan segera menerbitkan SK
penugasannya. SK tersebut segera didaftarkan ke Pusat Data dan Statistik
Pendidikan dan Kebudayaan(PDSPK) melalui laman: http://sdm.data.kemdikbud.go.id/. Dengan SK penugasan tersebut operator dapat melakukan verifikasi dan validasi data pokok pendidikan.
Pada Aplikasi Dapodik database nya
telah dilakukan upgrade versi untuk mengakomodir perkembangan kebutuhan.
Maka untuk menggunakan Aplikasi Dapodik sekolah yang sebelumnya
menggunakan Aplikasi Dapodik SD/SMP/SLB dan Aplikasi Dapodik
SMA/SMK versi 8.4.0 harus melakukan install ulang menggunakan Installer
Dapodik dan melakukan registrasi ulang kembali. Terdapat
pengembangan pada methodology registrasi pada Aplikasi Dapodik ,
yaitu dapat dilakukan secara Off Line dan On Line. Secara garis besar
methode Off Line dilakukan dengan mendownload prefill sedangkan methode
On Line registrasi dilakukan secara on line tanpa perlu mendownload
prefill sebelumnya. Untuk keperluan registrasi ini maka Operator Dapodik
harus menyiapkan:
A. Kode Registrasi
Siapkan Kode
Registrasi aktif untuk sekolah masing-masing, kode registrasi akan
diperlukan untuk melakukan download prefill atau registrasi on line.
Untuk SMA dan SMK kode registrasi dapat dilihat pada laman: http://sdm.data.kemdikbud.go.id/. Sedangkan untuk SD, SMP dan SLB dapat meminta/menanyakan ke KKdatadik di Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota setempat.
B. Akun Aplikasi Dapodik
Siapkan akun
aplikasi Dapodik berupa user dan password yang telah diregistrasikan
pada aplikasi Dapodik versi sebelumnya (Dapodik SD/SMP/SLB dan
Dapodik SMA/SMK) dan telah terdaftar di server Dapodik Pusat. Akun
berupa user dan password ini akan diperlukan untuk melakukan download
prefill atau registrasi on line. Bagi operator baru (SD/SMP/SLB/SMA/SMK)
dapat meminta user dan password Aplikasi Dapodik dari operator lama
atau meminta dibuatkan akun baru kepada:
- KKdatadik Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota
- Tim Support Dapodikdasmen Pusat
3. Persiapan Data
Di tahun pelajaran yang baru
tentunya banyak sekali data-data di Aplikasi Dapodik yang harus di
lakukan pemutakhiran dan data baru yang harus dimasukkan. Untuk
membantu Operator Dapodik dalam mengumpulkan data awal dan validasi data
kepada pemilik data ( peserta didik, GTK, sarpras, dll) maka telah
disiapkan formulir pendataan. Formulir pendataan yang telah diisi dan di
validasi oleh pemilik data akan menjadi dasar bagi Operator Dapodik
dalam entry data dan pemutakhiran data di Aplikasi Dapodik.
Di Aplikasi Dapodik juga ada
penambahan validasi data Kartu Indonesia Pintar (KIP), oleh karenanya
sekolah dapat mulai mendata siswanya yang telah menerima KIP. Validasi
data akan meliputi Nomor KIP dan Nama yang tertera di KIP.
Dalam rangka memberikan penjelasan dan
pemahaman mengenai pengembangan Aplikasi Dapodik , telah disiapkan
Panduan Singkat Aplikasi Dapodik . Panduan ini akan berisi
penjelasan singkat mengenai perkembangan dan perubahan-perubahan pada
Aplikasi Dapodik , sekaligus sebagai panduan untuk melakukan up
grade dari aplikasi Dapodik versi lama menjadi Aplikasi Dapodik .
Informasi-informasi diatas penting untuk
kami sampaikan diawal sebelum Aplikasi Dapodik dirilis sebagai
bekal pemahaman awal untuk dapat melakukan persiapan-persiapan yang
diperlukan sehingga transformasi ke Aplikasi Dapodik dapat berjalan
dengan lebih baik. Sebagai informasi bahwa INSTALLER APLIKASI DAPODIK dalam waktu dekat akan segera dirilis.
Harapan kami informasi diawal ini dapat
menjadi acuan bagi segenap stakeholder di sekolah untuk mempersiapkan
segala sesuatunya dengan lebih baik dan mendorong tercapainya data
Dapodik 100% baik secara kuantitas maupun kualitas. Atas perhatian dan
kerjasama Bapak/Ibu sekalian, kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Salam Satu Data,
Admin Dapodikdasmen
[tab][content icon="code" title=" INSTALLER"]Link Unduhan / Download Aplikasi Dapodik Versi 2018b SD,SMP,SMA,SMK,SLB:
Link Alternatif Updater Aplikasi Dapodik versi 2018.b Patch 2.0
Jika Anda mengalami kesulitan mengunduh Updater Aplikasi Dapodik versi 2018.b Patch 2.0 melalui link diatas, silahkan gunakan beberapa link alternatif berikut:
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Mirrorcreator
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Solidfiles
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Openload
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Uploaded
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Dropjiffy
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Zippyshare
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Userscloud
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Datafilehost
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via 1fichier
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Filebebo
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Filerio
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Filescdn
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Oboom
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Sendit
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Share-Online
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Turbobit
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Placemid
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Zippyshare
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 1
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 2
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 3
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 4
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 5
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Mediafire
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Drive
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Dropbox
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via 4shared
Berikut ini merupakan daftar perubahan pada Aplikasi Dapodik 2018.b:
- [Pembaruan] Penambahan validasi pengecekan kewajaran data pada GTK yang menginduk disekolah negeri namun berstatus kepegawaian sebagai GTY
- [Pembaruan] Penambahan validasi pengecekan kewajaran data pada Peserta Didik antara tanggal masuk sekolah dengan jenis pendaftaran
- [Pembaruan] Penonaktifan untuk perubahan data GTK jika status satuan administrasi pangkal (SATMINKAL) ada disekolah non induk
- [Pembaruan] Penambahan validasi pada jenjang SMA dan SMK untuk Wakil Kepala Sekolah mengikuti rasio rombel (1:9)
- [Pembaruan] Penambahan fitur tampilkan password ketika buat akun GTK
- [Pembaruan] Penambahan validasi untuk mengecek mata pelajaran yang diajarkan diluar struktur kurikulum yang berlaku
- [Pembaruan] Pencegahan perubahan tingkat pendidikan, kurikulum dan jurusan pada rombongan belajar jika pembelajaran sudah terisi
- [Pembaruan] Penambahan kolom lintang dan bujur pada PTK
- [Pembaruan] Penambahan kolom lintang dan bujur pada Peserta Didik
- [Pembaruan] Pengaktifan kurikulum 2013 untuk semua jenjang pendidikan
- [Pembaruan] Perubahan menu utama
- [Pembaruan] Penambahan pada rombongan belajar untuk mengakomodir sistem Satuan Kredit Semester (SKS)
- [Pembaruan] Penambahan fitur konfirmasi dan cetak surat mutasi peserta didik
- [Pembaruan] Penambahan fitur cek informasi terkait profil guru dan tendik
- [Pembaruan] Perubahan, penyesuaian dan penyempurnaan struktur database dengan UI pada aplikasi
- [Perbaikan] Penonaktifan tambah GTK untuk provinsi Papua dan Papua Barat
- [Perbaikan] Pengaktifan kembali menu nilai
- [Perbaikan] Perbaikan, penyesuaian dan penyempurnaan fitur penginputan nilai
- [Perbaikan] Perbaikan security aplikasi
- [Perbaikan] Optimalisasi aplikasi
- [Perbaikan] Perbaikan bugs ketika menambah mata pelajaran untuk jenjang SMA
Jika Anda mengalami kesulitan mengunduh Updater Aplikasi Dapodik versi 2018.b Patch 2.0 melalui link diatas, silahkan gunakan beberapa link alternatif berikut:
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Mirrorcreator
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Solidfiles
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Openload
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Uploaded
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Dropjiffy
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Zippyshare
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Userscloud
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Datafilehost
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via 1fichier
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Filebebo
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Filerio
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Filescdn
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Oboom
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Sendit
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Share-Online
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Turbobit
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Placemid
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Zippyshare
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 1
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 2
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 3
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 4
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Multiupload 5
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Mediafire
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Drive
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via Dropbox
- Link unduhan alternatif updater Aplikasi Dapodik via 4shared
Link Unduhan / Download Aplikasi Dapodik Versi 2017 SD,SMP,SMA,SMK,SLB:
Berikut ini merupakan daftar perubahan pada Aplikasi Dapodik 2017.b:
- [Pembaruan] Penambahan Menu untuk menginput nilai rapor peserta didik
- [Pembaruan] Penambahan tombol untuk memasukan prefill anggota rombel terdahulu
- [Perbaikan] Pembukaan pembuatan akun PTK untuk Non Induk
Berikut ini merupakan daftar perubahan pada Aplikasi Dapodik 2017.a:
- [Perbaikan] Perbaikan manampilkan tabulasi Akreditasi untuk jenjang SD, SMP dan SLB
- [Perbaikan] Perbaikan NIP suami/istri untuk panjang karakter boleh dibawah 18 digit pada atribut PTK
- [Perbaikan] Perbaikan untuk Pembukaan kurikulum Reguler pada saat pemilihan kurikulum pada jenjang SLB
- [Perbaikan] Perbaikan validasi untuk menghitung rasio antara Wakasek dengan Rombongan Belajar yang ada
- [Perbaikan] Perbaikan validasi Riwayat Kepangkatan hanya untuk GTK yang berada di sekolah induk
- [Perbaikan] Perbaikan bugs di pembelajaran untuk kurikulum SMA KTSP Bahasa
- [Perbaikan] Perbaikan bugs pada saat pemilihan kurikulum pada jenjang SMPLB
- [Perbaikan] Perbaikan bugs pada saat penambahan Program Keahlian pada jenjang SMA yang menjalankan Kurikulum 2013
- [Perbaikan] Perbaikan bugs pada saat pemilihan Program Keahlian di Rombongan Belajar pada jenjang SMA yang menjalankan Kurikulum 2013
Berikut ini merupakan daftar perubahan pada Aplikasi Dapodik 2017:
- [Pembaruan] Penambahan atribut Terima fisik kartu (KIP) pada entitas Peserta Didik
- [Pembaruan] Penambahan fitur peran Peserta Didik dapat login ke aplikasi Dapodikdasmen
- [Pembaruan] Penambahan fitur peran GTK dapat login ke aplikasi Dapodikdasmen
- [Pembaruan] Penambahan kolom baru Sekolah Asal pada registrasi peserta didik
- [Pembaruan] Penambahan JJM yang diakui pada tugas tambahan Pembina Pramuka sebanyak 2 jam
- [Pembaruan] Penambahan aturan validasi untuk memperketat kewajaran dan kelengkapan data pada GTK
- [Pembaruan] Penambahan persetujuan oleh Kepala Sekolah pada saat akan melakukan sinkronisasi
- [Pembaruan] Penambahan fitur salin sarana dan buku/alat hanya untuk Prasarana yang telah hapus buku
- [Pembaruan] Penambahan pemicu/trigger untuk mengecek Rwy.Sertifikasi dan Rwy.Pendidikan Formal pada saat penambahan Kompetensi pada Rincian GTK
- [Pembaruan] Penambahan unduhan profil detail khusus untuk SMK
- [Pembaruan] Penambahan Menu baru Validasi Pusat yang berguna untuk merangkum semua data yang dianggap bermasalah oleh Pusat
- [Pembaruan] Pemisahan antara Guru dan Tenaga Kependidikan (Tendik)
- [Pembaruan] Penonaktifkan penulisan angka, copy/paste dan klik kanan mouse pada kolom pilihan mata pelajaran di pembelajaran
- [Pembaruan] Penonaktifkan penulisan angka, copy/paste dan klik kanan mouse pada kolom pilihan kurikulum di rombongan belajar
- [Pembaruan] Pengaktifan atribut data Peserta Didik berupa NISN/Nama/Tanggal Lahir/Nama Ibu Kandung pada entitas data Peserta Didik jika status validasi pada VervalPD(PDSPK) dinyatakan invalid (sesuai dengan field yang invalid)
- [Pembaruan] Pengaktifan atribut data GTK berupa NUPTK/Nama/Tanggal Lahir/Nama Ibu Kandung pada entitas data GTK jika status validasi pada Vervalptk (PDSPK) dinyatakan invalid (sesuai dengan field yang invalid)
- [pembaruan] Penambahan Referensi Kepercayaan Kepada Tuhan YME dan perubahan label menjadai agama dan kepercayaan.
- [Perbaikan] Validasi untuk NIK, NIK Ibu, NIK Ayah, NIK Wali pada entitas data PD dengan menggunakan vtype numberonly
- [Perbaikan] Validasi untuk Nama, Nama Ibu Kandung, Nama Ayah, Nama Wali pada entitas data PD dengan menggunakan vtype namaspecialchar
- [Perbaikan] Validasi untuk Nama dan Nama Ibu Kandung pada entitas data GTK dengan menggunakan vtype namaspecialchar
- [Perbaikan] Perbaikan label Riwayat pekerjaan menjadi Riwayat Karir Guru pada rincian GTK dan pengaturan pengisian hanya untuk Guru
- [Perbaikan] Perbaikan bugs security pada aplikasi
- [Perbaikan] Perbaikan pada Formulir Sekolah
- [Perbaikan] Perbaikan pada Formulir GTK
- [Perbaikan] Perbaikan pada Formulir Peserta Didik
- [Perbaikan] Perbaikan bugs ketika mengganti foto profil operator sekolah
- [Perbaikan] Perbaikan bugs pada kurikulum SLB
- | Unduhan Prefill DAPODIK Versi 2018b
Jika kesulitan mendapatkan prefill melalui link ini, silahkan gunakan link alternatif dibawah.
Link Alternatif Prefill Aplikasi Dapodik versi 2018.b
- Prefill Alternatif 1 : http://118.98.166.60:8011/prefill_dikdasmen_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 2 : http://118.98.166.60:8012/prefill_dikdasmen_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 3 : http://118.98.166.60:8013/prefill_dikdasmen_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 4 : http://118.98.166.60:8014/prefill_dikdasmen_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 5 : http://118.98.166.60:8015/prefill_dikdasmen_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 6 : http://118.98.166.60:8016/prefill_dikdasmen_2018B/generate_prefill.php
Download Link Data Prefill Rapor Dapodik versi 2018b
- | Unduhan Prefill Rapor Dapodik Versi 2018b
Jika kesulitan mendapatkan prefill melalui link ini, silahkan gunakan link alternatif dibawah.
Link Alternatif Prefill Rapor Dapodik versi 2018.b
- Prefill Alternatif 1 : http://118.98.166.60:8011/prefill_dikdasmen_rapor_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 2 : http://118.98.166.60:8012/prefill_dikdasmen_rapor_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 3 : http://118.98.166.60:8013/prefill_dikdasmen_rapor_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 4 : http://118.98.166.60:8014/prefill_dikdasmen_rapor_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 5 : http://118.98.166.60:8015/prefill_dikdasmen_rapor_2018B/generate_prefill.php
- Prefill Alternatif 6 : http://118.98.166.60:8016/prefill_dikdasmen_rapor_2018B/generate_prefill.php
Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2018b
Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik
| Panduan Pengisian Data Kartu Indonesia Pintar (KIP) pada Aplikasi DapodikFormulir Dapodik 2018
- Formulir Sekolah
- Formulir Peserta Didik 2018
- Formulir GTK 2018
- Formulir Sarpras 2018
- Formulir Rombel SD 2018
- Formulir Rombel SMP 2018
- Formulir Rombel SMA 2018
- Formulir Rombel SMK 2018
- Formulir Jadwal Pembelajaran 2018
Surat Edaran Dirjen Dikdasmen
| Surat Edaran Dirjen terkait Dapodik 2016 dapat diunduhFAQ
| Daftar pertanyaan yang sering diajukan dapat diunduh disiniInfografis Pengenalan Aplikasi Dapodik Versi 2018
| Video Infografis Pengenalan Aplikasi Dapodik Versi 2018 dapat dilihat disiniLink Unduhan Updater Patch versi 2018b
Bagi Anda yang memiliki kendala pada saat memperbarui Aplikasi Dapodik Anda secara online, silahkan gunakan updater berikut untuk melakukan pembaruan aplikasi:
Bagi Anda yang memiliki kendala pada saat memperbarui Aplikasi Dapodik Anda secara online, silahkan gunakan updater berikut untuk melakukan pembaruan aplikasi:
Updater Aplikasi Dapodik
Link Alternatif Updater Aplikasi Dapodik versi 2018.b 1.0
Jika Anda mengalami kesulitan mengunduh Updater Aplikasi Dapodik versi 2018.b 1.0 melalui link diatas, silahkan gunakan beberapa link alternatif berikut:
- Link unduhan updater alternatif via uploaded.net
- Link unduhan updater alternatif via filefactory.com
- Link unduhan updater alternatif via sendspace.com
- Link unduhan updater alternatif via sendspace.com
- Link unduhan updater alternatif via zippyshare.com
- Link unduhan updater alternatif via sendmyway.com
- Link unduhan updater alternatif via share-online.biz
- Link unduhan updater alternatif via upstore.net
- Link unduhan updater alternatif via solidfiles.com
- Link unduhan updater alternatif via load.to
- Link unduhan updater alternatif via 1fichier.com
- Link unduhan updater alternatif via oload.stream
- Link unduhan updater alternatif via wayupload.com
- Link unduhan updater alternatif via datafilehost.com
- Link unduhan updater alternatif via upload.ee
- Link unduhan updater alternatif via xup.in
- Link unduhan updater alternatif via megafiles.us
- Link unduhan updater alternatif via uploadburst.com
- Link unduhan updater alternatif via uploadbuzz.net
- Link unduhan updater alternatif via dl.free.fr
- Link unduhan updater alternatif via gigapeta.com
- Link unduhan updater alternatif via downace.com
- Link unduhan updater alternatif via zippyshare.com
- Link unduhan updater alternatif via dropjiffy.com
- Link unduhan updater alternatif via uploaded.net
- Link unduhan updater alternatif via openload.co
- Link unduhan updater alternatif via solidfiles.com
- Link unduhan updater alternatif via uptobox.com
- Link unduhan updater alternatif via tusfiles.net
- Link unduhan updater alternatif via katfile.com
- Link unduhan updater alternatif via sendit.cloud
Jika Anda mengalami kesulitan mengunduh Updater Aplikasi Dapodik versi 2018.b 1.0 melalui link diatas, silahkan gunakan beberapa link alternatif berikut:
- Link unduhan updater alternatif via uploaded.net
- Link unduhan updater alternatif via filefactory.com
- Link unduhan updater alternatif via sendspace.com
- Link unduhan updater alternatif via sendspace.com
- Link unduhan updater alternatif via zippyshare.com
- Link unduhan updater alternatif via sendmyway.com
- Link unduhan updater alternatif via share-online.biz
- Link unduhan updater alternatif via upstore.net
- Link unduhan updater alternatif via solidfiles.com
- Link unduhan updater alternatif via load.to
- Link unduhan updater alternatif via 1fichier.com
- Link unduhan updater alternatif via oload.stream
- Link unduhan updater alternatif via wayupload.com
- Link unduhan updater alternatif via datafilehost.com
- Link unduhan updater alternatif via upload.ee
- Link unduhan updater alternatif via xup.in
- Link unduhan updater alternatif via megafiles.us
- Link unduhan updater alternatif via uploadburst.com
- Link unduhan updater alternatif via uploadbuzz.net
- Link unduhan updater alternatif via dl.free.fr
- Link unduhan updater alternatif via gigapeta.com
- Link unduhan updater alternatif via downace.com
- Link unduhan updater alternatif via zippyshare.com
- Link unduhan updater alternatif via dropjiffy.com
- Link unduhan updater alternatif via uploaded.net
- Link unduhan updater alternatif via openload.co
- Link unduhan updater alternatif via solidfiles.com
- Link unduhan updater alternatif via uptobox.com
- Link unduhan updater alternatif via tusfiles.net
- Link unduhan updater alternatif via katfile.com
- Link unduhan updater alternatif via sendit.cloud
Link Unduhan Updater versi 2017.c
Bagi Anda yang memiliki kendala pada saat memperbarui Aplikasi Dapodik Anda secara online, silahkan gunakan updater berikut untuk melakukan pembaruan aplikasi:
Bagi Anda yang memiliki kendala pada saat memperbarui Aplikasi Dapodik Anda secara online, silahkan gunakan updater berikut untuk melakukan pembaruan aplikasi:
Updater Aplikasi Dapodik
Link Unduhan Updater versi 2017.b
Bagi Anda yang memiliki kendala pada saat memperbarui Aplikasi Dapodik Anda secara online, silahkan gunakan updater berikut untuk melakukan pembaruan aplikasi:
Bagi Anda yang memiliki kendala pada saat memperbarui Aplikasi Dapodik Anda secara online, silahkan gunakan updater berikut untuk melakukan pembaruan aplikasi:
Updater Aplikasi Dapodik
Link Alternatif Unduhan Updater versi 2017.b
- Link Unduhan Alternatif 1 via Dropbox
- Link Unduhan Alternatif 2 via GDrive
- Link Unduhan Alternatif 3 via 4Shared
- Link Unduhan Alternatif 4 via Dropjiffy
- Link Unduhan Alternatif 5 via Openload
- Link Unduhan Alternatif 6 via Solidfiles
- Link Unduhan Alternatif 7 via Depositfiles
- Link Unduhan Alternatif 8 via Usercloud
- Link Unduhan Alternatif 9 via Load
- Link Unduhan Alternatif 10 via Rapidgator
- Link Unduhan Alternatif 11 via FileFactory
- Link Unduhan Alternatif 12 via SendSpace
- Link Unduhan Alternatif 13 via Share-Online
- Link Unduhan Alternatif 14 via Mega
- Link Unduhan Alternatif 1 via Dropbox
- Link Unduhan Alternatif 2 via GDrive
- Link Unduhan Alternatif 3 via 4Shared
- Link Unduhan Alternatif 4 via Dropjiffy
- Link Unduhan Alternatif 5 via Openload
- Link Unduhan Alternatif 6 via Solidfiles
- Link Unduhan Alternatif 7 via Depositfiles
- Link Unduhan Alternatif 8 via Usercloud
- Link Unduhan Alternatif 9 via Load
- Link Unduhan Alternatif 10 via Rapidgator
- Link Unduhan Alternatif 11 via FileFactory
- Link Unduhan Alternatif 12 via SendSpace
- Link Unduhan Alternatif 13 via Share-Online
- Link Unduhan Alternatif 14 via Mega
Link Unduhan Updater versi 2017.a
Bagi Anda yang memiliki kendala pada saat memperbarui Aplikasi Dapodik Anda secara online, silahkan gunakan updater berikut untuk melakukan pembaruan aplikasi:
Updater Aplikasi Dapodik
Link Alternatif Unduhan Updater versi 2017.a
- Link alternatif 1
- Link alternatif 2
- Link alternatif 3
- Link alternatif 4
- Link alternatif 5
- Link alternatif 6
- Link alternatif 7
- Link alternatif 8
- Link alternatif 9
- Link alternatif 10
- Link alternatif 11
- Link alternatif 12
- Link alternatif 13
- Link alternatif 14
- Link alternatif 15
- Link alternatif 16
- Link alternatif 17
- Link alternatif 18
- Link alternatif 1
- Link alternatif 2
- Link alternatif 3
- Link alternatif 4
- Link alternatif 5
- Link alternatif 6
- Link alternatif 7
- Link alternatif 8
- Link alternatif 9
- Link alternatif 10
- Link alternatif 11
- Link alternatif 12
- Link alternatif 13
- Link alternatif 14
- Link alternatif 15
- Link alternatif 16
- Link alternatif 17
- Link alternatif 18
Link Alternatif Unduhan Updater v2016c
Link Alternatif Unduhan Updater v2016b
INSTALLER Aplikasi Penjaminan Mutu Pendidikan
Versi 2.1 - Tanggal Rilis: 13 September 2017
Untuk Windows XP / Vista / 7 / 8 / 10
Bagi yang belum terinstall aplikasi PMP di komputer/laptopnya
UPDATER Aplikasi PMP
Versi 2.1 - Tanggal Rilis: 13 September 2017
Untuk Windows XP / Vista / 7 / 8 / 10
Bagi yang sudah menginstall aplikasi PMP versi 2.0
Manual Aplikasi PMP
[/content][/tab]
Advertisement
Posting Komentar